6 Dampak buruk bagi blog yang jarang update artikel wajib di ketahui

6 Dampak buruk bagi blog yang jarang update artikel wajib di ketahui-seorang blogger pasti pernah merasakan bosan untuk terus update artikel, suntuk, ataupun malas. sehingga blognya tidak terurus dan blog tersebut jarang updatate.

Alasan jarang update beragam karena sibuk dengan urusan lain atau ide untuk membuat konten tidak ada atau target yang dia buat untuk blog tidak tercapai maka dia merasa melakukan aktivitas  blogging hanya hal sia-sia saja.

Blogging pun mulai jarang di lakukan tetapi jika jarang untuk update artikel maka performa blog akan menurun seiring berjalannya waktu rangking di google pun akan terjun bebas dan penghasilanpun akan menurun secara drastis.

jika di biarkan secara terus menerus ini akan menjadi sebuah masalah yang seruis bagi blog akan terlihat mati di mata google, apa saja dampak buruk jika jarang update artikel blog? mungkin penjelasan di bawah ini dapat memberikan jawabannya.h
Dampak Buruk Jarang Update Artikel pada Blog

DAMPAK BURUK JARANG UPDATE ARTIKEL BLOG


1.Index google akan berkurang

index dari google kepada blog kita akan menurun seiring jarang update karena google lebih suka melihat blog yang selalu update. karena google memiliki robot mesin pencari di halaman blog kita dengan semakin sering robot mesin pencari singgah di blog kita maka semakin meningkatkan traffik dari blog tetapi jika jarang update maka google akan jarang merayapi blog kita.

2.Jumlah url yang terindex akan berkurang

jika jumlah url yang terindex berkurang maka kemungkinan besar banyak sekali url akan mengalami penurunan rangking di beranda google, jika jumlah url yang terindex menurun dengan tajam maka jumlah visitor akan menurun dengan drastis.

3.Jumlah klik akan mengalami penurunan

jika blog kita mengalami penurunan klik maka akan berdampak buruk bagi penghasilan dari blog kita, dan jika kita biarkan secara terus menurus lambat laun penghasilan blog kita akan menurun seiring jumlah klik berkurang kerena visitor blog kita sudah berkurang. seiring kita jarang menerbitkan artikel.

4.Tidak menarik minat pengiklan

blog yang jarang update tidak mungkin menarik minat para pengiklan untuk memasang iklan di blog kita, karena para pengiklan memilih blog yang memiliki postingan yang relavan dengan jasa yang mereka jual. Dan blog yang terawat akan mereka lihat intensitas artikel sampai ranknya dari waktu ke waktu.

5.Pengunjung akan beralih ke tempat lain

pada saat sebuah website memiliki pengunjung yang setia itu berarti mereka menyukai konten yang di buat oleh website tersebut dan mereka akan setiap hari menyinggahkan waktu untuk mampir ke situs web yang kita punya akan tetepi jika kita jarang melakukan update maka mereka akan memilih berpidah situs karena merasa situs yang kita punya tidak terurus dan tidak kaya akan artikel.

6. Sulit membuat artikel

setalah lama vakum di dunia blogging akan sangat sulit rasanya untuk membuat artikel karena keahlian kita untuk menulis sudah berkurang karena jarangnya update artikel, karena untuk membuat artikel itu membutuhkan keahlian semakin sering membaca dan membagikan artikel hasil tulisan sendiri kemampuan untuk membuat sebuah konten yang manarik akan terasa mudah dan tulisan yang kita buat akan semakin mudah untuk di pahami oleh para pengunjung

itulah tentang 6 Dampak buruk bagi blog yang jarang update artikel, maka di sarankan tetaplah untuk konsisten dalam menulis artikel dan buatlah konten yang berkuliatas karena google selalu mengutamakan konten yang berkualitas tinggi....

Belum ada Komentar untuk "6 Dampak buruk bagi blog yang jarang update artikel wajib di ketahui"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel